Jiah! Baru Juga Sembuh, Eh Arda Guler Cedera Lagi
1 min read
Read Time:25 Second
Bola.net – Nasib sial kembali menimpa Arda Guler. Gelandang muda Real Madrid itu dilaporkan kembali mengalami cedera.
Guler resmi berseragam Real Madrid di musim panas kemarin. Ia direkrut dari Fenerbahce setelah musim lalu ia tampil mengesankan di raksasa Turki tersebut.
Guler sendiri sejauh ini belum debut profesional di tim utama Real Madrid. Pasalnya ia mengalami cedera saat ia tiba ke Spanyol.
Guler sendiri seharusnya debut di skuat Madrid dalam waktu dekat ini. Namun rencana itu dipastikan akan tertunda.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.