Head to Head dan Statistik: FC Copenhagen vs Manchester United
2 min readBola.net – FC Copenhagen akan menjamu Manchester United pada matchday 4 Grup A Liga Champions 2023/2024. Pertandingan Copenhagen vs MU di Parken Stadium ini akan kick-off Kamis, 9 November 2023, jam 03:00 WIB.
Pada matchday 3, Copenhagen kalah 0-1 di kandang MU. Gol tunggal MU dicetak oleh Harry Maguire dari assist Christian Eriksen di menit 72. Kiper MU, Andre Onana, juga tampil sebagai pahlawan berkat kesuksesannya menepis penalti injury time Jordan Larsson.
Sebelum laga matchday 3 itu, pertemuan terakhir Copenhagen dan MU adalah di perempat final Liga Europa 2019/2020. MU memenangi partai satu leg itu dengan skor 1-0 berkat penalti extra time Bruno Fernandes.
Catatan Pertemuan di European Cup/Liga Champions
FC Copenhagen menang: 1
Seri: 0
Manchester United menang: 2.
1 dari 3 halaman
Head to Head FC Copenhagen vs Manchester United
Penyerang FC Copenhagen, Diogo Goncalves berduel dengan penyerang Manchester United, Rasmus Hojlund pada matchday 3 Grup A Liga Champions 2023/2024, Rabu (25/10/2023) WIB. (c) AP Photo/Dave Thompson
4 Pertemuan Sejauh Ini
25-10-2023 MU 1-0 Copenhagen (Liga Champions)
11-08-2020 MU 1-0 Copenhagen (Liga Europa)
02-11-2006 Copenhagen 1-0 MU (Liga Champions)
18-10-2006 MU 3-0 Copenhagen (Liga Champions).
5 Pertandingan Terakhir FC Copenhagen (M-K-M-M-M)
21-10-23 Copenhagen 2-1 Boldklub (Liga Denmark)
25-10-23 MU 1-0 Copenhagen (Liga Champions)
28-10-23 Copenhagen 4-0 Hvidovre (Liga Denmark)
01-11-23 Copenhagen 1-0 Mdtjylland (Piala Domestik)
05-11-23 Randers 2-4 Copenhagen (Liga Denmark).
5 Pertandingan Terakhir Manchester United (M-M-K-K-M)
22-10-23 Sheffield 1-2 MU (Premier League)
25-10-23 MU 1-0 Copenhagen (Liga Champions)
29-10-23 MU 0-3 Man City (Premier League)
02-11-23 MU 0-3 Newcastle (EFL Cup)
04-11-23 Fulham 0-1 MU (Premier League).