5 Pemain Yang Berpotensi Tinggalkan Real Madrid Dalam Waktu Dekat
1 min readbola.net – Real Madrid disebut masih akan menjalani perombakan skuad. Meski disebut sudah selesai mendatangkan pemain baru, skuad Madrid masih bisa berubah dalam beberapa pekan ke depan.
Perubahan yang dimaksud adalah soal kepergian pemain. Madrid masih bisa melepas sejumlah pemain, baik dijual secara permanen atau dipinjamkan.
Saat ini total ada 39 pemain di skuat Madrid, jumlah yang terlalu banyak. Jadi, masih harus ada perubahan sebelum bursa transfer benar-benar tutup.
Terbukti, sejauh ini ada beberapa pemain top yang hengkang dari skuat El Real. Sebut saja Karim Benzema, Marco Asensio, Eden Hazard, dan Mariano Diaz.
Nah kali ini Bola.net mencoba merangkum daftar 5 pemain Real Madrid yang mungkin masih hengkang dalam waktu dekat. Siapa pun? Mari kita periksa lebih lanjut!